Rabu, 24 November 2021

Tugas 7 Luqman : Contoh Contoh Simulasi SDP7C21

 Contoh Keacakan dalam Simulasi

Terdapat beberapa contoh aplikasi dalam keacakan dalam simulasi. Beberapa diantarnya seperti waktu pelayanan dan waktu antar kedatangan.


Dalam keacakan dalam simulasi, terdapat bilangan acak dan digit acak. Bilangan acak merupakan terdistribusi secara uniform dalam interval. Sedangkan digit acak merupakan terditribusi secara uniform pada himpunan.

Bilangan acak yang sebenarnya sangat sulit dibuat. Hal ini dikarenakan adanya bilangan acak bayangan (pseudo-random numbers) serta perlunya membangkitan bilangan acak dari tabel digit acak.

Contoh keacakan dalam simulasi seperti Simulasi Sistem Antrian Layanan Tunggal. Didalamnya, kita perlu tahu tentang entitanya, keadaannya, peristiwanya, kapan peristiwanya dan bagaimana keadaan ketika peristiwa terjadi seperti apa ? Sebagai contoh Sistem Antrian Layanan Tunggal ialah Simulasi kedatangan, pelayanan 20 customer Statistik dan analisis contoh sistem antrian tunggal.

Terdapat beberapa Konsep Dasar Simulasi
– Menetapkan karakterisik data masukan. 
– Mengkonstruksi tabel simulasi. 
– Membangkitak variabel acak berdasaskan model 
   masukan dan menghitung nilai respon. 
– Menganalisi hasil-hasil. 

Masalah utama dengan pendekatan tabel simulasi: 
– Tidak dapat digunakan atau mengatasi ketergantungan 
   yang kompleks antar entitas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

UAS Luqman SDP7C21

  Assalamualaikum, Selamat Sore, Berikut saya lampirkan Jawaban UAS Simulasi dan Pemodelan: Atau dapat diunduh...